Langsung ke konten utama

SALAH KAPRAH dalam mengobati ANXIETY - 22

# YANG SALAH KAPRAH DALAM MENYEMBUHKAN ANXIETY - 22
MENYEMBUNYIKAN ANXIETY

Mungkin Anda malu jika terlihat cemas atau aneh didepan teman Anda.
ya, itu adalah bentuk dari gengsi kamu.

Namun ternyata, menyembunyikan kecemasan kamu di depan orang lain
justru akan menambah rasa cemas itu sendiri.
Contoh:
Kamu akan tambah cemas jika kecemasan kamu diketahui orang,
Kamu jadi cemas akan apa yang orang lain pikirkan terhadap kamu,
Kamu akan berbohong untuk menyembunyikan ini, dan akan merasa cemas karena telah berbohong.
dan yang terpenting adalah:
Orang lain tidak bisa membantu kamu.

Jadi buat apa? Itu yang salah kaprah.

Mendingan kamu bilang terus terang bahwa kamu sedang mengalami gangguan kecemasan berlebihan, dan minta bantuan mereka untuk menjaga kamu, memberikan kamu semangat, dan kekuatan untuk terus berusaha menyembuhkan ini semua.

Ya, Menyembuhkan anxietas adalah tugas yang berat.
Dan keluar dari lingkaran anxietas itu jauh lebih berat lagi.
Dan ini semua akan menjadi lebih ringan dengan bantuan keluarga atau teman baik kamu, disekeliling kamu.

Setuju dong?

Jadi, abaikan gengsi kamu.
Karena kesembuhan ini jauh lebih berharga dari gengsi kamu.

Tell them the truth.
~erikwibowo

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Vitamin B Kompleks yang bagus untuk Anxiety Disorder

# MENGENAI VITAMIN B COMPLEX cara memilih vitamin B . Saya selalu menyarankan untuk mencari vitamin b-complex yang sekitar 50 mg. (di pasaran paling tinggi ada yg sampe 200 mg) kalo mau lengkap, banyak pilihan, bisa cari vitamin-nya di guardian atau di apotik2 yang jual vitamin impor. Anda akan mudah mendapatkannya jika membeli via online betominplex itu kandungan b nya hanya 2 mg. ini sangat kurang sekali. . Jika Anda stress, maka tubuh akan ngabisin stock vitamin B dalam tubuh. Anda. Nah yang perlu diketahui : . 1. Tubuh TIDAK BISA memproduksi vitamin B sendiri, jadi vitamin ini harus di dapat lewat makanan. seperti Beras merah yang banyak mengandung sumber vitamin B, tapiiiii... . 2. ASAM LAMBUNG anda yang sedang ngaco dapat menghancurkan vitamin B sebelum bisa diserap oleh tubuh. Akhirnya tubuh jadi gak bisa dapet vitamin B, Alhasil ketika stress menyerang, tubuh anda tidak mampu menahan stress, ini bisa gawat. . 3. Jika anda minum vitamin B yang 50 mg, mungkin t...

# CARA SEMBUH GERD + PANICK & PSIKOSOMATIS

# SEMBUHKAN GERD + PANICK & PSIKOSOMATIS Pengetahuan . Sebelum membaca ini, yang belum mengerti tentang apa saja gejala gerd, gejala panik, dan anxiety, silahkan baca terlebih dahulu disini : http://erikwibowo.blogspot.com/2013/10/kriteria-panic-disorder-phobia.html . AWAL MASALAH: Awalnya anda khawatir akan sesuatu hal. */ Terlalu mengkhawatirkan sesuatu hal (anxiety) maka rasa khawatir itupun berubah menjadi panik. Panik attack membuat gejala PSIKOSOMATIS pun keluar. Gejala psikosomatis sering kali keluar bersamaan dengan gejala GERD. Rasanya memang seperti orang mau mati. Dan Otak Anda pun mengingat hal ini, dan menandainya sebagai kejadian "BERBAHAYA".

Cara menghilangkan rasa takut mati

# Kenapa saya takut mati (end) ? # saya sudah memikirkan cara kerja "rasa takut" sewaktu saya blm berani keluar rumah. hasil pemikiran adalah SAYA TAKUT KARENA SAYA TIDAK TAHU.  semua anak kecil takut kegelapan, betul? kenapa? karena di dalam gelap kita tdk bisa melihat? kita TIDAK TAHU apa yg ada di dalam kegelapan itu. iya kan?  jadi kalo kita tahu apa yg ada disana, apakah kita tetap takut? jawabnya tentu : Tidak. Sendirian, di kamar sendiri dalam gelap, lebih tidak menakutkan dibanding sendirian di kantor/bangsal sekolah dalam kegelapan.. iya kan? jika anda pergi ke rumah berhantu, dan disana lampu terang benderang semuanya nyala. apakah anda tetap takut? yah, mungkin anda tidak takut akan tempat tsb> tapi anda takut terhadap hantu di rumah itu.. anda mulai membayangkan nanti lampunya mati sendiri... pintu nya kekunci sendiri ada penampakan walaupun dalam terang kesurupan bunyi ketawa, dll (seperti di film horror)  iya kan? lalu kenapa para ghos...