# PRINSIP 4 - Anti Anxiety
KEBIJAKSANAAN DALAM MEMILAH (Wisdom in mind, body, soul)
.
Manusia memiliki 3 bagian, yaitu pikiran, hati dan badan (mind, body and soul).
Kamu harus tahu banget banget mengenai HAL INI dan juga PERBEDANNYA, karena ini adalah hal yang TERPENTING buat modal kamu menyembuhkan anxietas, dan juga modal terbaik untuk hidup kamu.
.
Sekarang mari kita fokus ke 2 unsur dahulu, yaitu pikiran dan hati,
Seperti yang kamu sudah ketahui,
atribut kekuatan PIKIRAN adalah :
mampu berpikir cepat, logis, strategis, berasumsi dengan tepat, pemikiran yang jitu, cerdas, matematika, hafalan yg kuat, daya ingat, dll dll dll
.
sedangkan atribut kekuatan HATI adalah :
bijaksana, sabar, tulus, pasrah, ikhlas, mengalah, semangat membara, berhati baik, menolong tanpa pamrih, cinta, kasih sayang, selalu gembira, ingin menyenangkan orang lain, dll dll dll
.
lalu atribut kekuatan badan adalah:
otot yang kuat, tidak gampang sakit, selalu fit, badan lentur, ganteng/cantik, suara merdu, llincah, stamina tinggi, dll dll dll ----> saya tidak ingin membahas ini, mari kita fokus ke hanya HATI dan PIKIRAN saja
.
Okey sampai sini,
jika kamu pintar, harusnya kamu tahu bahwa:
rumusnya adalah:
GUNAKAN HATI untuk menyelesaikan masalah HATI, dan
GUNAKAN PIKIRAN untuk menyelesaikan masalah pikiran (ini seperti pekerjaan, soal matematik, bikin strategi, bikin rencana design, dll)
.
Tapi masih banyak orang yang menggunakan PIKIRAN atau pemikiran LOGISnya untuk menyelesaikan masalah HATI (atau masalah perasaan).
contoh:
> anak butuh apa ? butuh duit.. SALAH, anak butuh "kasih sayang"
> liburan untuk apa ? biar anak istri senang.. SALAH, liburan itu agar kamu merasa "senang" , dan kalau kamu senang, maka orang disekitar kamu akan senang.
> untuk menyembuhkan anixety kamu butuh ? ABCD--Z, salah, kamu cuma butuh "ketenangan hati"
.
NOTE : kata didalam tanda petik adalah atribut hati , bukan atribut pikiran
.
Gimana udah ngerti kan?
Jika kamu sedang bertengkar dengan pasangan kamu. Kamu ngapain?
A. Berpikir keras, membuat rencana untuk merayu dia?
B. Berpikir keras, untuk membalas perbuatannya?
C. Mengajak dia bertemu, untuk bicara ber-jam2 untuk menyelesaikan masalah kamu berdua.
D. ngajak ketemu, langsung peluk, minta maaf, kasih unjuk rasa sayang kamu ke dia, sambil bilang kalau perasaan kamu selalu gak nyaman kalau kita berantem terus?
.
Jawaban yang benar adalah D
kenapa? karena masalah hati hanya bisa diselesaikan oleh hati.
Jawaban A dan B malah akan memperkeruh suasana.
Jawaban C ujungnya akan terjadi pembuatan peraturan baru (atau janji baru) yang justru akan membuat hubungan kamu menjadi tambah terhimpit (tidak bebas).
.
SAMA HALNYA DENGAN ANXIETY.
Anxiety : selalu merasa tidak tenang, tidak nyaman, tidak aman, terlalu cemas.
Jadi Anxiety itu adalah masalah hati. masalah perasaan.
Dan itu AKAN SEMBUH, Jika kamu menyelesaikannya dengan HATI juga.
BUKAN DENGAN PIKIRAN.
.
BIJAKSANALAH DALAM MENGETAHUI PERBEDAAN antara hati dan pikiran.
Percuma. Jika kamu selesaikan anxiety dengan pikiran, maka kamu akan membuat strategi agar anxiety gak dateng esok hari, siapin ini itu, ingetin cara2 melawan anxiety, dan BOOM Anxiety datang dan kamu gak bisa apa2.
.
Coba Selesaikan anxiety dengan hati.
Cari cara untuk memperkuat atribut hati kamu.
seperti menjadi orang yang tenang, sabar, ikhlas, pasrah, berterimakasih, pemberani, berhati kuat, tidak mudah patah arang, dll
dan ketika BOOM anxiety datang, kamu akan tetap merasa tenang dan aman.
.
Pelajari prinsip hidup ini baik baik.
Selain untuk nyembuhin anxiety, Prinsip hidup Ini juga akan berguna untuk kehidupan kamu di pekerjaan, karir, berteman, dan berkeluarga.
.
Pikirkan apa saja atribut2 kekuatan Hati, dan
cari cara untuk menumbuhkan rasa itu.
Ingat! Selesaikan masalah hati dengan hati.
Gak semuanya harus pakai pikiran.
~erikwibowo
KEBIJAKSANAAN DALAM MEMILAH (Wisdom in mind, body, soul)
.
Manusia memiliki 3 bagian, yaitu pikiran, hati dan badan (mind, body and soul).
Kamu harus tahu banget banget mengenai HAL INI dan juga PERBEDANNYA, karena ini adalah hal yang TERPENTING buat modal kamu menyembuhkan anxietas, dan juga modal terbaik untuk hidup kamu.
.
Sekarang mari kita fokus ke 2 unsur dahulu, yaitu pikiran dan hati,
Seperti yang kamu sudah ketahui,
atribut kekuatan PIKIRAN adalah :
mampu berpikir cepat, logis, strategis, berasumsi dengan tepat, pemikiran yang jitu, cerdas, matematika, hafalan yg kuat, daya ingat, dll dll dll
.
sedangkan atribut kekuatan HATI adalah :
bijaksana, sabar, tulus, pasrah, ikhlas, mengalah, semangat membara, berhati baik, menolong tanpa pamrih, cinta, kasih sayang, selalu gembira, ingin menyenangkan orang lain, dll dll dll
.
lalu atribut kekuatan badan adalah:
otot yang kuat, tidak gampang sakit, selalu fit, badan lentur, ganteng/cantik, suara merdu, llincah, stamina tinggi, dll dll dll ----> saya tidak ingin membahas ini, mari kita fokus ke hanya HATI dan PIKIRAN saja
.
Okey sampai sini,
jika kamu pintar, harusnya kamu tahu bahwa:
rumusnya adalah:
GUNAKAN HATI untuk menyelesaikan masalah HATI, dan
GUNAKAN PIKIRAN untuk menyelesaikan masalah pikiran (ini seperti pekerjaan, soal matematik, bikin strategi, bikin rencana design, dll)
.
Tapi masih banyak orang yang menggunakan PIKIRAN atau pemikiran LOGISnya untuk menyelesaikan masalah HATI (atau masalah perasaan).
contoh:
> anak butuh apa ? butuh duit.. SALAH, anak butuh "kasih sayang"
> liburan untuk apa ? biar anak istri senang.. SALAH, liburan itu agar kamu merasa "senang" , dan kalau kamu senang, maka orang disekitar kamu akan senang.
> untuk menyembuhkan anixety kamu butuh ? ABCD--Z, salah, kamu cuma butuh "ketenangan hati"
.
NOTE : kata didalam tanda petik adalah atribut hati , bukan atribut pikiran
.
Gimana udah ngerti kan?
Jika kamu sedang bertengkar dengan pasangan kamu. Kamu ngapain?
A. Berpikir keras, membuat rencana untuk merayu dia?
B. Berpikir keras, untuk membalas perbuatannya?
C. Mengajak dia bertemu, untuk bicara ber-jam2 untuk menyelesaikan masalah kamu berdua.
D. ngajak ketemu, langsung peluk, minta maaf, kasih unjuk rasa sayang kamu ke dia, sambil bilang kalau perasaan kamu selalu gak nyaman kalau kita berantem terus?
.
Jawaban yang benar adalah D
kenapa? karena masalah hati hanya bisa diselesaikan oleh hati.
Jawaban A dan B malah akan memperkeruh suasana.
Jawaban C ujungnya akan terjadi pembuatan peraturan baru (atau janji baru) yang justru akan membuat hubungan kamu menjadi tambah terhimpit (tidak bebas).
.
SAMA HALNYA DENGAN ANXIETY.
Anxiety : selalu merasa tidak tenang, tidak nyaman, tidak aman, terlalu cemas.
Jadi Anxiety itu adalah masalah hati. masalah perasaan.
Dan itu AKAN SEMBUH, Jika kamu menyelesaikannya dengan HATI juga.
BUKAN DENGAN PIKIRAN.
.
BIJAKSANALAH DALAM MENGETAHUI PERBEDAAN antara hati dan pikiran.
Percuma. Jika kamu selesaikan anxiety dengan pikiran, maka kamu akan membuat strategi agar anxiety gak dateng esok hari, siapin ini itu, ingetin cara2 melawan anxiety, dan BOOM Anxiety datang dan kamu gak bisa apa2.
.
Coba Selesaikan anxiety dengan hati.
Cari cara untuk memperkuat atribut hati kamu.
seperti menjadi orang yang tenang, sabar, ikhlas, pasrah, berterimakasih, pemberani, berhati kuat, tidak mudah patah arang, dll
dan ketika BOOM anxiety datang, kamu akan tetap merasa tenang dan aman.
.
Pelajari prinsip hidup ini baik baik.
Selain untuk nyembuhin anxiety, Prinsip hidup Ini juga akan berguna untuk kehidupan kamu di pekerjaan, karir, berteman, dan berkeluarga.
.
Pikirkan apa saja atribut2 kekuatan Hati, dan
cari cara untuk menumbuhkan rasa itu.
Ingat! Selesaikan masalah hati dengan hati.
Gak semuanya harus pakai pikiran.
~erikwibowo
Komentar
Posting Komentar