Langsung ke konten utama

# QUICK TIPS 11 - erikwibowo

# QUICK TIPS 11
Teh Hijau & Madu, penurun anxiety

.
Anxiety pertama kali disebabkan oleh STRESS berkepanjangan dan buruknya pola hidup.
Stress bisa dari pekerjaan dan kerasnya kehidupan.
Sedangkan pola hidup buruk (yg tidak sehat) itu adalah MURNI pilihan dari kamu. Jadi ini yaa musti kamu rubah sendiri.

.

Lantas kenapa orang jepang, dengan budaya kerja yang keras, pekerjaan yang stress berat, dan kesibukan mencari uang, memiliki jumlah penderita anxiety lebih sedikit dibanding negara maju seperti amerika?
.
Jawabannya ada 2 hal, yaitu TEH HIJAU dan MADU.
.

TEH HIJAU
atau green tea, Jepang mengkonsumsi sekitar 3 cangkir teh hijau / hari yang mengandung sekitar 240-320 mg polifenol, ini membuat mereka lebih tenang dalam menghadapi stress sehari hari.
.
Di dalam teh hijau terdapat asam amino bernama L-thanine yang membantu meringankan stres dan kecemasan pada seseorang..
Sedangkan KAFEIN, dapat meningkatkan asam reflux bagi lambung dan dapat membuat kamu "on the edge" (agitasi)
.
Saya sarankan bagi kamu yg sering konsumsi kopi, untuk segera diganti dengan TEH HIJAU 3 cangkir sehari.
"Teh hijau yaaa, bukan teh biasa."
.
#artikel dari indonews.co.id
Tips Sehat Untuk Minum Teh Hijau:
1. Minum 2 – 3 cangkir sehari
Zat yang terkandung di dalam teh hijau merupakan zat antioksidan alami, yang terdiri dari tanin dan flavonoid. Maka dari itu tidak disarankan mengkonsumsi minuman ini terlalu sering, karena bisa memicu adanya keracunan atau kerusakan hati. Sebaiknya teh hijau dikonsumsi tidak lebih dari dua sampai tiga cangkir sehari.
.
2. Hindari minum teh hijau saat perut kosong
Kafein dalam perut kosong dapat menyebabkan gangguan lambung. Sebaiknya isi terlebih dahulu perut Anda, lalu minum teh ini. Anda bisa menambahkan madu atau lemon di dalamnya.
.
3. Hindari minum teh hijau setelah makan
Meminum teh hijau setelah makan bisa menghambat penyerapan nutrisi makanan oleh tubuh. Karena kafein dan tanin dapat mencairkan cairan lambung, sehingga pencernaan terganggu. Sebaiknya konsumsi teh hijau 30 – 45 menit sesudah makan.
.
4. Jangan minum larut malam
Hindari konsumsi teh hijau di malam hari, karena dapat mengganggu pola tidur dan meningkatkan stres.
.
5. Singkirkan segera kantong teh hijau
Kantong teh yang sudah tercelup air sangat rawan terkena mikroba, jadi pindah segera kantong teh Anda ketika teh sudah siap untuk disajikan.
.
..

MADU
Madu sangat banyak manfaatnya bagi kesehatan tubuh, tapi yang mau saya highlight adalah kegunaannya untuk memperkuat lambung.
Anda tidak akan pernah salah jika mengkonsumsi madu.
Merk nya bisa apa aja, yang penting madu asli.
.

Manfaat madu buat penderita gerd + anxiety
(sumber : merdeka.com)
.
Melawan parasit
Minuman yang terbuat dari madu, cuka, dan air adalah obat yang paling ampuh untuk mengatasi masalah perut ketika bepergian. Sebab ketiga campuran bahan tersebut merupakan pelawan parasit.
.
Meredakan cemas
Entah dicampur di dalam teh atau diminum secara langsung, madu cukup dikenal ampuh meredakan rasa cemas. Madu juga bisa dikonsumsi setelah dicampur bersama jahe dan air lemon.
.
Melawan insomnia
Sulit tidur tentu bisa memperburuk kesehatan tubuh. Namun insomnia ternyata juga bisa diatasi dengan mengonsumsi madu. Sebab madu sifatnya mampu menurunkan stres dan membuat tubuh menjadi lebih rileks.
.
Mengobati radang tenggorokan
Dalam berbagai penelitian klinis, madu telah terbukti efektif dalam mengobati radang tenggorokan dan batuk. Madu pun bisa dikonsumsi secara langsung atau dicampur dengan air lemon untuk mendapatkan khasiat sehat lainnya.
.

Ke 2 minuman ini patut dicoba, untuk dikonsumsi rutin
gak ada salahnya tuk dicoba kan?
Jika anxiety atau gerd anda berkurang, silahkan diteruskan..
JIka ini tidak berhasil, maka anda hanya rugi sekitar 50 ribu rupiah
.

Thanks.
~erikwibowo

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Vitamin B Kompleks yang bagus untuk Anxiety Disorder

# MENGENAI VITAMIN B COMPLEX cara memilih vitamin B . Saya selalu menyarankan untuk mencari vitamin b-complex yang sekitar 50 mg. (di pasaran paling tinggi ada yg sampe 200 mg) kalo mau lengkap, banyak pilihan, bisa cari vitamin-nya di guardian atau di apotik2 yang jual vitamin impor. Anda akan mudah mendapatkannya jika membeli via online betominplex itu kandungan b nya hanya 2 mg. ini sangat kurang sekali. . Jika Anda stress, maka tubuh akan ngabisin stock vitamin B dalam tubuh. Anda. Nah yang perlu diketahui : . 1. Tubuh TIDAK BISA memproduksi vitamin B sendiri, jadi vitamin ini harus di dapat lewat makanan. seperti Beras merah yang banyak mengandung sumber vitamin B, tapiiiii... . 2. ASAM LAMBUNG anda yang sedang ngaco dapat menghancurkan vitamin B sebelum bisa diserap oleh tubuh. Akhirnya tubuh jadi gak bisa dapet vitamin B, Alhasil ketika stress menyerang, tubuh anda tidak mampu menahan stress, ini bisa gawat. . 3. Jika anda minum vitamin B yang 50 mg, mungkin t

# CARA SEMBUH GERD + PANICK & PSIKOSOMATIS

# SEMBUHKAN GERD + PANICK & PSIKOSOMATIS Pengetahuan . Sebelum membaca ini, yang belum mengerti tentang apa saja gejala gerd, gejala panik, dan anxiety, silahkan baca terlebih dahulu disini : http://erikwibowo.blogspot.com/2013/10/kriteria-panic-disorder-phobia.html . AWAL MASALAH: Awalnya anda khawatir akan sesuatu hal. */ Terlalu mengkhawatirkan sesuatu hal (anxiety) maka rasa khawatir itupun berubah menjadi panik. Panik attack membuat gejala PSIKOSOMATIS pun keluar. Gejala psikosomatis sering kali keluar bersamaan dengan gejala GERD. Rasanya memang seperti orang mau mati. Dan Otak Anda pun mengingat hal ini, dan menandainya sebagai kejadian "BERBAHAYA".

Buku ke 2 CARAKU KELUAR DARI LINGKARAN KECEMASAN

untuk pembelian buku jilid 2... bisa dibeli disini yaa.. https://tokopedia.link/sCoc/JfkAesVNCJ Link tokopedia kami : https://www.tokopedia.com/marcia-nice/etalase/marcia-nice Buku ke -2 ini bersambung, Buku ke - 3 akan segera release di bulan maret Daftar Isi Buku ke-2 dan ke-3