# SALAH KAPRAH mengobati ANXIETY - 7
Makan Jika Lapar Saja
.
Jika diperhatikan, Kasus Ini adalah Salah Kaprah terbanyak yang ditemukan.
Saat (anxiety) cemas, panik atau takut ,
Lambung Anda terus memproduksi asam lambung berkali kali.
Ini mengakibatkan asam lambung Anda meningkat dalam sekejab.
.
Keadaan asam lambung yang tinggi ini ,
menyebabkan perut Anda terasa kenyang, terasa sudah penuh, atau bahkan terasa sesak.
Jika Anda tidak segera makan,
maka asam lambung tersebut akan membuat Anda keliyengan, kepala seperti berputar, terasa seperti ingin pingsan.
Oh, dan jangan lupa,
Anda juga akan berkeringat dingin , deg2an , lalu merasa tambah cemas, panik, karena rasa takut ingin pingsan tersebut.
.
Intinya adalah : ANDA HARUS DISIPLIN,
Dimulai dari bangun pagi, pada jam yang sama setiap hari,
lalu sarapan, dan makan siang, ngemil sore, makan malam, dan ngemil sedikit sebelum tidur.
Selang antara makan adalah 4-5 jam. (tapi jika rasa lapar ya makan saja)
Makanlah sedikit, namun sering.
Ngemil juga gak perlu makanan yang berlemak tinggi, biskuit roma tanpa rasa juga sudah cukup.
JANGAN Pikirkan dulu berat badan..!!!
YANG PENTING KAMU SEMBUH DULU...!!!
JANGAN TUNGGU RASA LAPAR DATANG.
Kebanyakan penderita GERD itu TIDAK MERASAKAN LAPAR, namun tiba tiba kepala keliyengan (ini tanda bahwa Anda sudah telat makan).
.
Makanan yang anda makan dapat menurunkan asam lambung yang berlebihan. Ini karena memang sudah tugas mereka untuk menghancurkan makanan.
Jadi dengan begini, asam lambung anda akan berkurang dengan sendirinya.
.
Dan JANGAN MAKAN makanan yang mengandung asam atau gas tinggi.
karena itu akan membuat perut Anda terasa lebih tidak nyaman.
.
Segera minum air hangat jika perut terasa penuh.
Bawa air putih kemana mana, karena mulut dan tenggorokan akan sering terasa kering.
Sediakan juga obat antasida (promaag, polysilaane, mylanta, dll) di tas kamu, untuk jaga jaga jika kamu telat makan dijalan,
Obat ini dapat membantu agar kelebihan asam tersebut dapat terurai, sehingga tidak membuat kamu menjadi panik di jalan.
.
Disiplin waktu makan.
Itu yang penting...!!
Kalau sudah jamnya makan, ya makan saja,
Lapar atau tidak lapar, ya makan saja.
.
Jangan lupa untuk menghilangkan kebiasaan bergadang,
karena itu akan membuat kamu bangun siang dan membuat pola makan kamu menjadi berantakan.
.
Kalau mau sembuh, yaa memang harus disiplin.
.
Good luck on Your Recovery.
~ erikwibowo
Makan Jika Lapar Saja
.
Jika diperhatikan, Kasus Ini adalah Salah Kaprah terbanyak yang ditemukan.
Saat (anxiety) cemas, panik atau takut ,
Lambung Anda terus memproduksi asam lambung berkali kali.
Ini mengakibatkan asam lambung Anda meningkat dalam sekejab.
.
Keadaan asam lambung yang tinggi ini ,
menyebabkan perut Anda terasa kenyang, terasa sudah penuh, atau bahkan terasa sesak.
Jika Anda tidak segera makan,
maka asam lambung tersebut akan membuat Anda keliyengan, kepala seperti berputar, terasa seperti ingin pingsan.
Oh, dan jangan lupa,
Anda juga akan berkeringat dingin , deg2an , lalu merasa tambah cemas, panik, karena rasa takut ingin pingsan tersebut.
.
Intinya adalah : ANDA HARUS DISIPLIN,
Dimulai dari bangun pagi, pada jam yang sama setiap hari,
lalu sarapan, dan makan siang, ngemil sore, makan malam, dan ngemil sedikit sebelum tidur.
Selang antara makan adalah 4-5 jam. (tapi jika rasa lapar ya makan saja)
Makanlah sedikit, namun sering.
Ngemil juga gak perlu makanan yang berlemak tinggi, biskuit roma tanpa rasa juga sudah cukup.
JANGAN Pikirkan dulu berat badan..!!!
YANG PENTING KAMU SEMBUH DULU...!!!
JANGAN TUNGGU RASA LAPAR DATANG.
Kebanyakan penderita GERD itu TIDAK MERASAKAN LAPAR, namun tiba tiba kepala keliyengan (ini tanda bahwa Anda sudah telat makan).
.
Makanan yang anda makan dapat menurunkan asam lambung yang berlebihan. Ini karena memang sudah tugas mereka untuk menghancurkan makanan.
Jadi dengan begini, asam lambung anda akan berkurang dengan sendirinya.
.
Dan JANGAN MAKAN makanan yang mengandung asam atau gas tinggi.
karena itu akan membuat perut Anda terasa lebih tidak nyaman.
.
Segera minum air hangat jika perut terasa penuh.
Bawa air putih kemana mana, karena mulut dan tenggorokan akan sering terasa kering.
Sediakan juga obat antasida (promaag, polysilaane, mylanta, dll) di tas kamu, untuk jaga jaga jika kamu telat makan dijalan,
Obat ini dapat membantu agar kelebihan asam tersebut dapat terurai, sehingga tidak membuat kamu menjadi panik di jalan.
.
Disiplin waktu makan.
Itu yang penting...!!
Kalau sudah jamnya makan, ya makan saja,
Lapar atau tidak lapar, ya makan saja.
.
Jangan lupa untuk menghilangkan kebiasaan bergadang,
karena itu akan membuat kamu bangun siang dan membuat pola makan kamu menjadi berantakan.
.
Kalau mau sembuh, yaa memang harus disiplin.
.
Good luck on Your Recovery.
~ erikwibowo
Makasih info a mas, o ya mau nanya, mas penderita gerd juga ya? terus berapa lama sembuh ya...?Tks.
BalasHapuswow.. gerd mah lama sembuhnya..
BalasHapussampe sekarang saya vitamin b udah gak minum, tapi kangen water masih minum..
kalo gak minum kangen water gak bisa kena kopi soalnya.. wkwkwk
jika kamu cemas, maka asam lambung nyemprot..
jadi si gerd gak akan sembuh JIKA anxiety nya tidak disembuhkan terlebih dahulu.
mending sembuhin anxiety dulu,
kalo hati tenang lambung akan sembuh dgn sendirinya karena regenerasi sel dan otot
Sama kayak panic disorder????
BalasHapus