Langsung ke konten utama

Motivation Words

# RANDOM FEEDBACK
inspiration/motivational

To ALL : buat yang masih berada dalam lingkaran anxiety.
.
Jangan terperangkap dalam ketakutan Anda.
Jangan Biarkan Anxiety mengontrol hidup Anda.
Anda yang mengendalikan hidup Anda, bukan anxiety.
Anda yang menciptakan Anxiety, Bukan Anxiety yg menciptakan Anda.
Jangan terlalu lama berada dalam ZONA AMAN Anda.
Jangan menikmati ZONA AMAN Anda.

Anda harus bisa merasa NYAMAN dalam hidup Anda,
Dan Anxiety (rasa cemas) itu juga bagian dari hidup Anda.
it's okay untuk cemas.
Dan Jangan jadikan ini sebuah hal yang mengganggu Anda.

Dan Jangan takut untuk mencoba!
at least “Is better die trying than living without doing nothing”
.
.

TO ALL : Anxiety CARETAKER:

Jika partner Anda ketakutan, sadarkan dia.
Jika Partner Anda anxiety, paksa dia untuk bangun.
Jika partner Anda panick attack, jagai dia sampai paniknya kelar (karena panik sulit untuk di kontrol)
Jika maagh nya kumat, paksa dia untuk jaga makanan.
Jika dia telah berubah menjadi berani, berikan dia rewards yang dia mau.
Jika dia ingin diam dirumah, suruh dia melakukan hal2 yg produktif.
STOP untuk manjakan dia, ketika dia berada dalam ZONA AMAN-nya.
.
.
TO ALL:
GET UP and FIGHT,
GET UP NOW !
and take back your LIFE..!

Jangan termakan oleh bisikan media dan berita.
Bagi kami, (yang sudah sembuh) Hidup ini = indah. titik.
Bagi kami, (yang sudah sembuh),
"we are the survivor"

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Vitamin B Kompleks yang bagus untuk Anxiety Disorder

# MENGENAI VITAMIN B COMPLEX cara memilih vitamin B . Saya selalu menyarankan untuk mencari vitamin b-complex yang sekitar 50 mg. (di pasaran paling tinggi ada yg sampe 200 mg) kalo mau lengkap, banyak pilihan, bisa cari vitamin-nya di guardian atau di apotik2 yang jual vitamin impor. Anda akan mudah mendapatkannya jika membeli via online betominplex itu kandungan b nya hanya 2 mg. ini sangat kurang sekali. . Jika Anda stress, maka tubuh akan ngabisin stock vitamin B dalam tubuh. Anda. Nah yang perlu diketahui : . 1. Tubuh TIDAK BISA memproduksi vitamin B sendiri, jadi vitamin ini harus di dapat lewat makanan. seperti Beras merah yang banyak mengandung sumber vitamin B, tapiiiii... . 2. ASAM LAMBUNG anda yang sedang ngaco dapat menghancurkan vitamin B sebelum bisa diserap oleh tubuh. Akhirnya tubuh jadi gak bisa dapet vitamin B, Alhasil ketika stress menyerang, tubuh anda tidak mampu menahan stress, ini bisa gawat. . 3. Jika anda minum vitamin B yang 50 mg, mungkin t

# CARA SEMBUH GERD + PANICK & PSIKOSOMATIS

# SEMBUHKAN GERD + PANICK & PSIKOSOMATIS Pengetahuan . Sebelum membaca ini, yang belum mengerti tentang apa saja gejala gerd, gejala panik, dan anxiety, silahkan baca terlebih dahulu disini : http://erikwibowo.blogspot.com/2013/10/kriteria-panic-disorder-phobia.html . AWAL MASALAH: Awalnya anda khawatir akan sesuatu hal. */ Terlalu mengkhawatirkan sesuatu hal (anxiety) maka rasa khawatir itupun berubah menjadi panik. Panik attack membuat gejala PSIKOSOMATIS pun keluar. Gejala psikosomatis sering kali keluar bersamaan dengan gejala GERD. Rasanya memang seperti orang mau mati. Dan Otak Anda pun mengingat hal ini, dan menandainya sebagai kejadian "BERBAHAYA".

Buku ke 2 CARAKU KELUAR DARI LINGKARAN KECEMASAN

untuk pembelian buku jilid 2... bisa dibeli disini yaa.. https://tokopedia.link/sCoc/JfkAesVNCJ Link tokopedia kami : https://www.tokopedia.com/marcia-nice/etalase/marcia-nice Buku ke -2 ini bersambung, Buku ke - 3 akan segera release di bulan maret Daftar Isi Buku ke-2 dan ke-3